10 Kriteria Menantu Idaman Menurut Pandangan Dunia, Salah Satunya Pintar Merawat Diri

10 Kriteria Menantu Idaman Menurut Pandangan Dunia, Salah Satunya Pintar Merawat Diri--

KORANRB.ID - Nah, ada yang ingin menjadi sosok menantu idaman? Berikut ini beberapa hal yang harus dilakukan untuk memenuhi beberapa syarat menjadi menantu idaman.

1. Hormat kepada Orang Tua

Apabila sudah terbiasa menghormati orang yang lebih tua dari kita, biasanya akan tahu bagaimana cara menghormati mertua.

Tidak heran aku bila menghormati orang tua adalah salah satu sifat menantu yang di idamkan parah mertua. 

Hal tersebut memang tidak dapat diukur sekali atau dua kali pertemuan saja.

BACA JUGA:Termasuk Penambangan Ilegal, Berikut Penyebab Terjadi Abrasi Pantai

Namun, paling tidak bisa memperbanyak perbincangan dan mendengarkan cerita atau nasehat mereka.

Sikap tersebut akan membuat mertua senang karena merasa lebih dihargai.

Selain itu, berusahalah untuk mengenal mertua lebih dalam, karena mereka bisa belajar mengenal kepribadian.

2. Lebih Peka

Ibu mertua biasanya seringkali memiliki perasaan yang sensitif pada saat ada orang lain yang menjadi istri dari putranya.

Apalagi ibu mertua sudah menghabiskan waktu yang cukup lama untuk merawat putranya tersebut.

BACA JUGA:Mangsa Ayam Warga, Harimau Nongkrong di Depan Pondok Kebun Warga

Untuk itu, sebagai menantu harus mencoba untuk lebih peka terhadap ibu mertua.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan