Pilkades Serentak di Rejang Lebong Habiskan Rp 2,3 Miliar

CURUP, KORANRB.ID – Sebanyak 66 desa di Kabupaten Rejang Lebong, pada pertengahan tahun ini akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades).
Sebesar Rp 2,3 miliar anggaran telah dikucurkan APBD Kabupaten Rejang Lebong Tahun 2023 untuk menyukseskan tahapan pelalsanaan Pilkades tersebut.
BACA JUGA : Mantan Kades di Rejang Lebong Tersangka Lagi, Kasusnya Masih Soal Itu-itu Saja
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Suradi Rifa’i, SP, M.Si mengatakan dari 66 desa tersebut terdiri dari 10 desa di Kecamatan Padang Ulak Tanding (PUT).