Mitos atau Fakta, Bisakah Manusia Terbang?

Mitos atau fakta, bisakah manusia terbang?. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ bing/ koranrb.id--

BACA JUGA:Menilik Sejarah Imsak, Penanda Waktu Salat dan Puasa, dari Zaman Nabi Muhammad SAW hingga ke Indonesia

Selain itu, alat ini juga menggunakan bahan bakar diesel, serta dilengkapi dengan tuas pengendali yang juga disediakan untuk mengendalikan ketinggian dan kecepatan.

4. Jetman Dubai

Alat ini digunakan dipunggung dan berbentuk seperti sayap pesawat. 

BACA JUGA:Sejarah Jabal Rahmah, Pertemuan Pertama Adam dan Hawa setelah Diusir dari Surga

Dimana kecepatan terbang alat ini dapat mencapai kurang lebih 200 km per jam dan dilengkapi dengan empat buah mesin jetcat P200. 

Adapun waktu terbangnya selama 6 jam 13 menit, dengan ketinggian dapat mencapai lebih kurang 1.200 meter dari permukaan tanah.

BACA JUGA:Sejarah Hari Raya Nyepi, Berawal dari Zaman India Kuno

Tubuh manusia dengan burung secara fisik tentu saja berbeda.

Kenapa burung bisa terbang, sedangkan manusia tidak?

Oleh karena mempunyai anggota badan yang mendukung, maka dari itulah burung dapat terbang.

Sedangkan manusia, mempunyai kedua tangan dan bukan sepasang sayap seperti yang dipunyai burung.

BACA JUGA:Kenapa Setir Mobil Ada yang Berposisi di Kanan dan Kiri? Begini Sejarahnya

Dimana bulu-bulu pada burung dapat berfungsi untuk menangkap udara kemudian mendorongnya ke bawah.

Dengan kepakan sayap pada burung, akan memberikan dorongan supaya dapat terbang, dengan demikian akan melawan gravitasi bumi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan