Ini Berbagai Keuntungan ASN yang Pindah ke IKN, Yakin Tak Mau?

Ini Berbagai Keuntungan ASN yang Pindah ke IKN, Yakin Tak Mau? (Foto: antara)--

September 2024 kemudian dilanjutkan dengan pemindahan ASN secara lebih masih.

“Ada prioritas 1, 2 dan 3 beberapa jumlah eselon I nya, dan seterusnya. Semua sudah ada data,” kata Anas dikutip di laman resmi Kemenpan RB.

Berdasarkan hasil penapisan yang telah dilakukan, terdapat beberapa prioritas unit kerja mana saja pada berapa K/L untuk pindah secara bertahap.

Prioritas pertama, terdapat 179 unit eselon I dari 38 K/L.

Prioritas kedua 97 unit eselon I dari 29 K/L

Prioritas ketiga terdapat 378 unit eselon I dari 59 K/L.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan