Nostalgia dengan Jajanan Jadul di Tahun 90an

Ini dia jajanan legen tahun 1990-an. (Foto : Rio Agustian/koranrb.id)--

Selain permen kaki, permen karet Yosan juga tak kalah populernya pada masanya.

Karena, selain harganya yang cukup murah, secara tidak langsung kamu seperti diharuskan untuk mengumpulkan huruf-huruf yang ada di dalam kemasan nya menjadi kata Yosan.

Namun, mitosnya huruf yang terdapat pada kemasan permen Yosan hingga saat ini tidak pernah ditemukan.

4. Jagoan Neon

Permen jagoan neon merupakan salah satu jajanan pada zaman dahulu di era tahun 90-an yang memiliki penggemar tersendiri.

BACA JUGA:El Clasico 22 April 2024: Real Madrid Full Senyum, FC Barcelona Tengah Kalut

Di kala itu, yang paling dikejar anak-anak ketika mengemut permen ini adalah dapat mengubah warna lidahnya menjadi warna yang sesuai dengan warna permen yang mereka emut.

Tidak hanya itu, sejumlah karakter yang terdapat pada kemasannya juga mendorong anak-anak untuk membeli permen tersebut dalam jumlah yang banyak.

5. Jagung Turbo

Jagung turbo adalah camilan legendaris sekaligus cemilan idaman banyak orang karena selain murah harganya rasanya pun bermacam-macam.

Dengan tekstur jagung yang renyah dan dibuat kemasan kecil membuat camilan ini sangat digemari oleh banyak orang, terutama anak-anak pada era 90-an.

BACA JUGA:Rumah Warga Kota Bengkulu Dibobol saat Mudik, LPG hingga Laptop Raib

Namun sayangnya, jajanan ini sudah jarang ditemui bahkan di minimarket atau di supermarket sekalipun.

6. Cokelat Payung

Jajanan yang tak kalah populer lainnya adalah coklat payung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan