Rahasia Kecantikan dari Teh Hijau! Berikut Beberapa Manfaat Teh Hijau Untuk Kecantikan.

Banyak khasiat dari teh hijau salah satunya untuk kecantikan.--

KORANRB.ID - Teh Hijau adalah minuman yang berasal dari tanaman Camellia Sinensis, tetapi tidak difermentasi selama proses pembuatan teh yang dikeringkan agar teh tetap hijau dan segar.

Mengkonsumsi Teh Hijau dapat memberikan banyak manfaat baik itu untuk kesehatan ataupun untuk kecantikan.

kandungan antioksidan EGCG yang berlimpah dalam teh Hijau yang memiliki kemampuan untuk meremajakan sel-sel kulit wajah. 

Selain itu Vitamin dalam Teh Hijau terutama Vitamin B2 juga dapat membantu kulit wajah lebih terlihat awet muda.

BACA JUGA:Nostalgia dengan Jajanan Jadul di Tahun 90an

Teh Hijau memiliki sifat terapeutik yang sangat bermanfaat untuk kesehatan kulit dan wajah, dikarenakan teh hijau memiliki kandungan Tanin atau katekin yang mempunyai sifat antioksidan dan antibakteri Serta juga sebagai antitoksin. 

Bahkan dalam teh hijau juga ada kandungan kafein yang dapat berperan untuk meredakan stress, serta vitamin B1, Vitamin B2, Niasin, Asam pantotenat, Vitamin C, Vitamin E, Kalium, Kalsium, Seng, Nikel, Molybdenum, Floor dan Saponin.

kombinasi dari kandungan teh hijau dapat memberikan banyak manfaat untuk kesehatan kulit dan wajah.

Berikut ini beberapa manfaat teh Hijau untuk kesehatan kulit dan wajah :

1. Melindungi Dari Kanker Kulit.

Mengkonsumsi Teh Hijau dapat melindungi dari berbagai macam penyakit seperti kanker kulit.

BACA JUGA:Jangan Sia-siakan Hujan, Waktu Mustajab untuk Berdoa

Hal itu Karen teh hijau mengandung polifenol dan jenis katekin yang berbeda, dengan epigallocatechin gallate (EGCG) dan Epicatetechin Gallate (ECG) memiliki Manfaat yang paling besar senyawa tersebut memiliki sifat antioksidan .

Nanti oksigen sendiri ialah molekul yang memiliki kemampuan untuk melawan radikal bebas di dalam tubuh, radikal bebas adalah senyawa yang dapat menyehatkan kesehatan tubuh dan kulit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan