Mengatasi Flu, Ini 10 Manfaat Bawang Putih Mentah bagi Tubuh
Bawang Putih. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Bagi masyarakat Indonesia bawang putih sudah sejak lama terkenal baik untuk kesehatan.
Pada saat bawang ini tercincang, hancur, atau saat dikunyah maka akan mendapatkan manfaat kesehatan.
Hal ini dikarenakan kandungan tersebut akan menghasilkan senyawa belerang.
BACA JUGA:Rasakan Manfaat Belimbing untuk Kecantikan dan Kesehatanmu
Salah satu manfaat dari kandungan bawang putih adalah bisa untuk mengatasi flu.
2. Dapat mengontrol kolesterol
Taukah kamu jika kolesterol menjadi salah satu kebutuhan dalam tubuh?
Tetapi, jika jumlah kolesterol terlalu tinggi, maka kondisi ini dapat memicu gangguan kesehatan.
BACA JUGA:Manfaat Buah Stroberi Bagi Kulit dan Rambut, Simak di Bawah Ini!
Untuk membantu mengontrol kadar kolesterol, kamu bisa mengonsumsi bawang putih ini.
Adapun manfaat bawang putih mampu mengontrol kolesterol dengan menurunkan kadar sebesar 10 - 15 %.
3. Dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh
BACA JUGA:Sejarah Tanaman Kelapa dan Manfaat Dihasilkan, Berikut Penjelasannya
Supaya tubuh selalu sehat dan tetap kuat terhadap berbagai virus penyakit, maka sangat bagus bila kita mengonsumsi bawang putih ini.
Selain itu, bawang putih mentah juga dapat meningkatkan fungsi sistem kekebalan tubuh serta dapat mengurangi terjadinya intensitas penyakit umum.