Punya Ukuran Bervariasi, Berikut 6 Fakta Unik Reptil Terbang Pterosaurus
Reptil Terbang Pterosaurus. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
BACA JUGA:Capai Usia hingga 25 Tahun! Berikut 10 Ras Kucing dengan Umur Terpanjang di Dunia
Bayi pterosaurus tidak langsung dapat terbang, tetapi butuh waktu untuk memperkuat sayap sebelum akhirnya bisa melayang di udara.
Selain itu, bayi reptil ini mempunyai bentuk tubuh yang berbeda dari pterosaurus dewasa, khususnya pada bagian kepala.
Setelah membaca uraian diatas, tentunya kamu tahu kalau pterosaurus dan dinosaurus adalah dua hewan yang berbeda.
BACA JUGA:Ahli Memanjat dan Melompat, Berikut Ini 7 Fakta Kucing Batu
Dimana kesamaan pada kedua hewan tersebut hanya ada pada namanya sementara anatomi, kebiasaan dan klasifikasi keduanya sangat berbeda.
Hewan ini menjadi reptil yang unik, hal ini dikarenakan kemampuan terbang dan ukurannya yang mampu melebihi hewan terbang lain.
Tetapi, sayangnya hewan unik ini telah punah bersamaan dengan punahnya dinosaurus non avian. (**)