Turunkan Kadar Kolesterol, Ini 9 Manfaat Biji Selasih untuk Kesehatan

Biji Selasih. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Oleh karena itulah, biji selasih sangat cocok untuk dicampurkan ke dalam berbagai jenis minuman, dari teh hingga jus buah.

9. Sumber lemak omega 3

Manfaat biji selasih yaitu sumber lemak omega 3. 

Dimanabiji selasih mengandung rata - rata 2,5 gram lemak per 1 sendok makan (13 gram atau 0,5 ons) porsi.

BACA JUGA:Manfaat Mandi Laut di Pagi Hari, Salah Satunya untuk Obat Kurap

BACA JUGA:Tebat Munting, Dibalik Pesonanya Tersimpan Mitos Keberadaan Ular Raksasa

Dari lemak ini, sekitar setengahnya, yaitu 1,24 gram per sendok makan merupakan asam alfa linolenat (ALA), yaitu bentuk lemak omega 3. 

Deangan mengonsumsi satu sendok makan biji selasih, maka akan dapat memenuhi sebagian besar kebutuhan harian tubuh.

Itulah 9 (sembilan) manfaat biji selasih untuk kesehatan, kamu suka selasih? (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan