Sedang Ibadah Haji, Bingung Cari Makanan, Coba Kuliner Ini

Sedang Ibadah Haji, Bingung Cari Makanan, Coba Kuliner Ini --Pixabay

KORANRB.ID - Bagi jamaah haji yang sedang melaksanakan ibadah haji di Arab Saudi, jangan lupa menyempatkan diri untuk menikmati jajanan negara kelahiran Nabi Muhammad SAW tersebut. 

Berikut ini kami merekomendasikan beberapa makanan khas dari negara Arab Saudi yang boleh dicicipi oleh jamaah haji seluruh dunia. 

Ibadah haji merupakan salah satu rukun Islam ke 5. Perjalanan haji ke negara Arab Saudi wajib diniatkan ibadah semata karena Allah SWT.

Namun tidak ada salahnya menyempatkan diri untuk melihat keunikan negara peradaban Islam tersebut sambil jajanan kuliner. 

BACA JUGA:Kenali 6 Jenis Buah Jambu yang ada di Indonesia

Inilah beberapa kuliner khas negara Arab Saudi. 

1. Nasi Biryani

Ada baiknya para jamaah haji dari Indonesia khususnya untuk mencoba makanan ini.

Makanan Zat ini dapat menjadi perut kenyang selama menjalankan ibadah haji. Nasi biryani Dimasak dengan rempah rempah daging dan sayuran.

Makanan ini mempunyai kandungan gizi dan mendukung Stamina selama menjalani ibadah haji yang sangat padat.

BACA JUGA:Bawaslu Lebong Umumkan 9 Panwascam Terpilih, Ini Daftarnya!

2. Nasi Mandy.

Makanan ini salah satu makanan paling populer di wilayah Arab Saudi.

Nasi Mandy terbuat dari beras basmati dan memiliki tekstur pulen dengan butiran yang panjang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan