Beracun! Ini 8 Manfaat Buah Bintaro

Buah Bintaro. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ screenshot pertanianku/ koranrb.id--

Apabila dibandingkan dengan biji jarak, biji dari buah bintaro mempunyai kadar minyak yang lebih tinggi. 

Dengan melalui beberapa tahap pengolahan, 1 kg minyak bisa dihasilkan dari 1,8 kg biji bintaro yang sudah kering. 

Adapun minyak tersebut bisa digunakan sebagai pengganti minyak tanah untuk kompor. 

Selain itu, dalam  proses pengolahan buah bintaro menjadi minyak ini juga terhitung cepat dan mudah.

BACA JUGA:Tingkatkan Kekebalan Tubuh, Ini 10 Manfaat Jamur Merang untuk Kesehatan

BACA JUGA:Ajib! Ini 6 Fakta Unik Ayam Cemani, Mahal dan Langka berikut Mitos dan Manfaat Kesehatannya

3. Racun Ulat Grayak

Pada tahun 2008, Balai Penelitian Pertanian Lahan Rawa (Balittra) Banjar Baru, Kalimantan Selatan, pernah melakukan penelitian.

Dari hasil penelitian tersebut, telah menunjukkan bahwa 24 jam setelah mengkonsumsi makanan yang dicelupkan dalam larutan buah bintaro, sebanyak 30 persen populasi ulat grayak mati. 

BACA JUGA:Bisa Atasi Jerawat, Berikut 5 Manfaat Daun Kemangi

BACA JUGA:Mitos Atau Fakta di Balik Nama Talang Aur, Desa di Kabupaten Empat Lawang

Dimana  tingkat kematian naik menjadi 90 - 9 5 persen setelah 60 - 72 jam setelah ulat grayak memakanan makanan tersebut.

4. Biopestida

Selain buahnya, daun bintaro juga bisa dibuat menjadi biopestida dengan proses yang cukup mudah. 

Siapkan 1 kg daun bintaro segar kemudian rendam selama 2 (dua) hari dalam larutan ethanol atau aseton. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan