Ingin Buka Usaha Tapi Modal Minim, Ini Usaha yang Bagus Dibuka

Selain karena takut memulai, hambatan seseorang untuk membuka usaha adalah modal.--

KORANRB.ID - Selain karena takut memulai, hambatan seseorang untuk membuka usaha adalah modal.

Sebab tak bisa dipungkiri untuk membuka usaha memang memerlukan modal yang cukup besar dan ini yang terkadang menjadi penghambat seseorang.

Berikut ide usaha dengan minim bajed yang bisa dibuka oleh kalian semua. 

Membuka usaha tour dan travel wisata merupakan salah satu usaha dengan modal yang tak terlalu besar namun bisa menguntungkan sekali. 

BACA JUGA:Ingin Punya Motor 4 Silinder? Pahami Dulu 10 Cara Perawatan Rutinnya

Apalagi saat ini dunia pariwisata sedang bangkit kembali, setelah masa pandemi, makanya potensi bisnis ini sangat besar sekali.

Dengan menyediakan paket perjalanan berwisata ke berbagai destinasi pariwisata baik dalam negeri maupun luar negeri.

Penghasilan dari bisnis ini cukup menguntungkan, dengan memberikan pelayanan yang maksimal ke pelanggan. 

Dengam demikian dapat mendatangkan pendapatan yang lumayan, dalam sebulan kamu bisa menghasilkan Rp 5 juta sampai 10 juta perbulan.

BACA JUGA:Manfaatkan Aset Pemerintah Pusat yang Tidak Terpakai

Kemudian membuka jasa trainer olahraga. Baik itu jasa trainer fitnes, jasa trainer renang hingga jasa trainer fisik untuk orang yang mengikuti tes TNI/Polri. 

Untuk jasa trainer fitnas bisa tertuju kepada orang yang mau menurunkan berat badan, mengurangi lemak atau membentuk otot.

Untuk jasa trainer renang teruntuk orang yang tidak bisa berenang dan ia ingin bisa berenang.

Kemudian untuk orang yang bisa berenang karena ingin mengikuti seleksi TNI/Polri atau sekolah ikatan dinas lainnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan