Mau Cari Hewan Kurban Harga Murah, Ini Pilihan Lokasinya di Bengkulu Utara

Mau Cari Hewan Kurban Harga Murah, Ini Pilihan Lokasinya di Bengkulu Utara. ( Foto: Tri Shandy Ramadani)--

19.MSS, 2.359 (Sapi), 788 (Kerbau), 447 (Kambing), - (Domba)

Anda tinggal memilih hewan ternak seperti apa yang akan anda pilih untuk berkurban tahun ini.

di masing-masing lokasi kecamatan tersebut memang sangat banyak terdapat ternak sesuai dengan jenisnya masing-masing.

BACA JUGA:Pelaku Pasar Nantikan Rilis Data Inflasi Indonesia

Di lokasi kecamatan yang memang jumlah ternaknya cukup besar atau pengusaha ternak hewan kurban cukup besar, maka harga hewan ternak cenderung lebih murah.

Selain itu anda juga akan mendapatkan hewan ternak untuk kurban yang berkualitas.

Ini karena anda akan mendapatkan banyak pilihan hewan ternak dengan harga lebih murah dan kualitas lebih baik.

Peternak yang berada di kecamatan yang melimpah jumlah hewan ternaknya cenderung memberikan harga yang lebih murah.

Selain itu, mereka memang menyiapkan hewan ternak untuk kurban sehingga memang sesuai dengan persyaratan hewan untuk kurban.

BACA JUGA:Pilwakot Bengkulu 2024, Tunggu Rekomendasi DPP Parpol

Selain itu, hewan-hewan yang akan dijual untuk kurban sudah mendapatkan perlakuan khusus untuk sejak setidaknya tiga bulan sebelum memasuki Idul Adha.

Biasanya sapi, kerbau atau domba yang akan dijual untuk kurban sudah dikandangkan dan mendapatkan makanan khusus.

Makanan ini ditujukan untuk meningkatkan bobot sapi dengan makanan yang bisa memacu nafsu makan sapi hingga terjadi penggemukan.

Selain itu, dengan membeli dari peternak yang memang terbiasa menjual ternak untuk kurban juga cenderung memberikan kemudahan bagi anda.

Misalkan memberikan jasa perawatan gratis hingga menjelang sapi disembelih.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan