Terancam Punah! Berikut 7 Fakta Unik Orangutan Endemik Sumatera, Satwa Langka Asli Indonesia

Orangutan Sumatera. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Reptil Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Buaya

Akibat kebakaran dan konversi hutan menjadi perkebunan kelapa sawit dan pembangunan pertanian lainnya, maka habitat asli orangutan di Sumatera Utara telah berkurang secara signifikan.

Hal ini dikarenakan orangutan sumatera sangat bergantung pada hutan berkualitas tinggi.

BACA JUGA:Tidak Bisa Berenang! Berikut 11 Fakta Unik Kuda Nil, Salah Satu Hewan yang Punya Gigitan Terkuat di Dunia

Dengan adanya kebakaran hutan yang meluas, yang sebagian besarnya dilakukan dengan sengaja untuk membuka lahan perkebunan, pada saait ini telah menjadi bencana yang sering terjadi. 

Kebakaran hutan tidak hanya menghancurkan habitat orangutan, tetapi juga membunuh orangutan.

BACA JUGA:Punya Gigitan Kuat! Berikut 7 Fakta Unik Jaguar, Kucing Besar yang Bisa Bunuh Anaconda

Dilansir dari World Wild Life, hal ini dikarenakan orangutan bergerak sangat lambat sehingga tidak mampu melarikan diri dari kobaran api.

2. Penampilan dan anatomi

BACA JUGA:Primata Cerdas yang Sangat Kuat! Berikut 9 Fakta Unik Gorila

Bersama dengan orangutan Kalimantan dan orangutan Tapanuli, orangutan sumatera merupakan hewan arboreal (hidup di pepohonan) yang terbesar di dunia. 

Dikutip dari Animals, hewan ini telah mengembangkan sejumlah adaptasi penting untuk membantu gaya hidup mereka yang menghabiskan hampir seluruh waktunya di pohon, dikutip dari A-Z Animals.

BACA JUGA:Bisa Berlari Kencang! Berikut 7 Fakta Unik Beruang Grizzly, Predator Besar yang Punya Gigitan Kuat

Dengan lengan yang lebih panjang dari kakinya, maka orangutan dapat menjangkau dahan pohon.

Selama beberapa waktu kedua kaki dan lengan hewan ini dengan lincah berpegangan erat dari dahan – kedahan lainnya untuk berpindah tempat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan