Makan 10 Sayur dan Buah Ini Kulitnya Jangan Dibuang! Manfaatnya Ampuh untuk Kesehatanmu

Makan 10 Sayur dan Buah Ini Kulitnya Jangan Dibuang! Manfaatnya Ampuh untuk Kesehatanmu--Pixabay

BACA JUGA:Harga Emas Batangan Terbaru di Pegadaian, Jumat 14 Juni 2024

9. Mentimun

Selanjutnya, pilihan buah dan sayur yang bisa dimakan dengan kulit luarnya adalah mentimun. 

Buah mentimun umumnya dinikmati sebagai lalapan, dan sebagian besar dari nutrisinya ada pada bagian kulitnya yang berwarna hijau.

Kandungan yang terdapat dalam kulitnya dapat membantu mengendalikan tekanan darah.

Selain itu, kulit mentimun tersebut juga mengandung vitamin kah yang dapat mendukung kesehatan tulang dan membantu proses pembekuan darah.

10. Wortel

Pada saat mengolah wortel, kebanyakan orang orang mengupas bagian kulitnya.

Akan lebih baik jika kamu mencucinya hingga bersih kemudian dikonsumsi bersamaan dengan kulitnya.

BACA JUGA:Bingung Desain Kamar Tidur? Coba 8 Model Ini

BACA JUGA:Penyakit yang Bisa Menimpa Anda karena Sering Konsumsi Air PDAM, Sebab dan Cara Mecegahnya

Kulit wartel tersebut mengandung vitamin C dan Niasin (vitamin B3) yang lebih lengkap.

Zat gizi tersebut dapat membantu meningkatkan sistem imun dan mengendalikan kadar kolesterol tubuh.

Itulah beberapa buah dan sayur yang dapat kamu makan dengan kulit luarnya yang pastinya memberikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh terutama pada sistem pencernaan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan