Menakjubkan! 8 Tanaman Khas Indonesia yang Tidak Dapat Ditemukan di Negara Lain

Salah satu tanaman yang hanya ada di Indonesia adalah Bunga Rafflesia Arnoldi. Bunga terbesar di Indonesia ini banyak di temui di daerah perbukitan Kepahiang-Bengkulu Tengah Provinsi Bengkulu. --koranrb.id

Pulau Kalimantan yang berada di Khatulistiwa juga memiliki buah eksotis, yaitu mangga Kasturi. Mangga asal pulau Kalimantan ini memiliki bentuk yang berbeda dari mangga pada umumnya.

Ukurannya kecil dengan bentuk lonjong dengan ukuran panjang kurang lebih 5-6 cm. Keunikan dari pohon mangga Kasturi adalah pohonnya yang mampu bertahan hingga puluhan tahun.

BACA JUGA:7 Pejabat Pensiun, 4 PNS Ajukan Pindah ke Luar Kabupaten Lebong

BACA JUGA:Daging Kurban di Lebong Aman Konsumsi

8.Bambu manggong. Bambu ini adalah tanaman bambu yang hanya bisa kamu temukan di Banyuwangi.

Tanaman khas Indonesia satu ini memiliki banyak sekali fungsi dan manfaat mulai dari sebagai bahan baku kerajinan tangan, batangnya bisa dimanfaatkan sebagai bahan bangunan, hingga tanah di mana mampu ini tumbuh juga difungsikan sebagai pupuk karena tingginya kandungan nitrogen yang sangat lengkap.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan