Benarkah Pertanda Buruk? Berikut 10 Fakta Unik Burung Bubut si Pelari Handal
Burung Bubut. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Dikutip dari IUCN, status konservasi Burung Bubut dikategorikan sebagai “Least Concern” (Sedikit Kekhawatiran).
BACA JUGA:Predator Tercepat di Dunia! Berikut 7 Fakta Unik Burung Alap-alap Kawah
Hal tersebut menunjukkan bahwa pada saat ini, populasi bubut tidak menghadapi ancaman kepunahan yang signifikan.
Namun demikian, pelestarian habitat tetap penting untuk memastikan kelangsungan burung bubut ini.
Itulah 10 fakta unik burung bubut si pelari handal, selain mempunyai tempat di kebudayaan populer, yang pastinya burung ini adalah aset bagi kekayaan hayati di bumi ini. (**)