Kamu Sudah Tahu? Berikut 30 Arti Emoji WhatsApp
Arti Emoji WhatsApp. Foto: fran sinatra/ koranrb.id--
Emoji ini biasa digunakan untuk mengungkapkan perasaan terharu.
BACA JUGA:Habitat Terancam! Berikut 5 Fakta Unik Sanca Hijau, Si Ular Pemalu
4. Wajah tertawa dengan air mata
Dimana emoji ini menyimbolkan ekspresi yang lucu atau menyenangkan
5. Emoji tertawa terbahak-bahak
Emoji ini biasanya digunakan untuk mengekspresikan tertawa, karena hal yang amat lucu sekali atau tertawa histeris.
BACA JUGA:Berukuran Raksasa! Berikut 7 Fakta Unik Sanca Bodo, Ular yang Dilindungi
6. Wajah menyeringai dengan keringat
Emoji ini digunakan untuk mengekspresikan perasaan gugup, awkward atau kurang nyaman.
7. Emoji dengan wajah tersenyum kecil