Waspada Ular! Berikut 5 Hewan yang Biasa Muncul Saat Musim Hujan

Hewan yang biasa muncul saat musim hujan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Ular sangat cocok dengan suhu ruangan dalam rumah yang stabil, hal ini dikarenakan ular yang tidak tahan terhadap cuaca yang terlalu panas dan terlalu dingin. 

Adapun salah satu cara sederhana yang dapat dilakukan supaya ular tidak masuk ke dalam rumah adalah dengan sering mengepel lantai menggunakan cairan pembersih lantai yang berbau menyengat.  

BACA JUGA:Dinyatakan Punah! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Pari Jawa                                   

2. Nyamuk

Biasanya jika musim hujan telah tiba, nyamuk menjadi banyak.

Hal tersebut disebabkan tidak lain adalah dari banyaknya genangan air yang menjadi sarang dan tempat menetasnya telur nyamuk, terutama jenis aedes aegypti yang dapat berkembangbiak dengan sangat cepat.

BACA JUGA:Duri Beracun! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Pari

Nyamuk aedes aegypti sangat menyenangi genangan air bersih yang terdapat di dalam rumah.

Hal tersebut dikarenakan nyamuk membutuhkan nutrisi yang terdapat di dalam jenis air tersebut.

Oleh karena hujan, maka nyamuk cenderung mencari tempat yang teduh. 

Salah satu bagian dalam rumah yang di sukai oleh nyamuk aedes aegypti adalah dalam ruangan.

BACA JUGA:Larvanya Suka Menggulung Daun Pisang, Berikut 5 Fakta Unik Kupu-Kupu Pisang

Nyamuk merupakan salah satu hewan pembawa penyakit, seperti demam berdarah dan malaria.

Oleh karena itulah, pastikan rumah selalu dalam keadaan rapi dengan rajin dibersihkan dan simpanlah barang yang tidak terpakai di gudang.

3. Katak

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan