Dua Calon Ketua Perbakin Bengkulu Adu Gagasan

PERTEMUAN: Para anggota Perbakin tukar pikiran dalam pertemuan di Hotel Madelin.--WEST JER TOURINDO/RB

Bahkan tidak jarang meminjam,” jelas Adnan.

BACA JUGA:Bersifat Kanibal! Berikut 6 Fakta Unik Ular Jali, Tidak Berbisa

Di samping itu juga memang rencana yang diusung oleh setiap ketua bahkan setiap anggota Perbakin yaitu menunjang dan memunculkan atlet bertalenta untuk menjadi atlet penembak dari Provinsi Bengkulu.

“Kalau yang menajdi anjuran para anggota bahakan pengurus yaitu membina atlet tembak. Maka hal itu menjadi kewajiban. 

Namun caranya yang kita harus pikirkan maka itu yang menjadi langkah kami,” terang Adnan.

Lamjut Adnan, yang jelas dalam waktu dekat akan memulai dengan sosialisai kepada para anggota dan para pengurus Perbakin di wilayah kota dan kabupaten.

BACA JUGA:Pilbup Lebong 2024, Partai Nasdem Usung Kopli Ansori

Membicarkan Perbakin mulai dari manejemen organisasi hingga penggunaan alat yang baik.

“Kita usahakan untuk menggembleng para anggota dan pengurus untuk pengetahui tentang tembak menjadi lebih baik lagi. Maka akan dibuat sosialisasi,” terang Adnan.

Dia kembali menegaskan, jika ada kandidat lain yang baik untuk menjadi ketua, dia akan mendukung.

Terpenting bagi dirinya, calon ketua itu bisa membawa Perbakin dari keterpurukan. 

Sebab beberapa tahun lalu Perbakin vakum.

“Siapa saja menjadi nahkoda tidak jadi maslah yang penting bisa membawa perbakin menjadi lebih baik,” tutup Adnan.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan