5 Ular Paling Paling Menakjubkan di Dunia yang Belum Banyak Diketahui Orang

Ular adalah salah satu jenis hewan atau reptil yang banyak ditemukan di seluruh hampir seluruh penjuru dunia, ada banyak sekali jenis ular yang hidup. --Pixabay

Layaknya ular berbisa pada umumnya, ular ini memiliki dua taring panjang untuk mengucurkan biasannya. 

Hingga kini penawar racun dari ular kecil nan unik ini belum juga ditemukan, yang bisa Menyebabkan darah membeku, rasa sakit yang luar biasa hingga menyebabkan kematian. 

Untungnya habitat ular ini jauh dari pemukiman manusia, hingga menyebabkan kasus gigitan hewan ini terhadap manusia sangat jarang di temukan. 

3. Vine snake

Merupakan salah satu spesies ular endemik dari Asia Selatan ular cantik dengan warna hijau yang cerah ini juga banyak ditemukan di wilayah India. 

Hampir sama dengan ular unik lainnya, ada bentuk yang berbeda dengan ular pada umumnya yakni bentuk kepalanya yang memanjang. 

Ular ini juga memiliki bentuk tubuh yang sangat mirip dengan akar hijau, membuatnya mampu bersembunyi dengan predator dan memburu mangsa. 

BACA JUGA:Terganas! Menilik 7 Spesies Ikan Piranha Lebih Dekat

Bisa ular ini tidak begitu mematikan, hanya akan menimbulkan rasa sakit dan pembengkakan namun akan hilang dalam beberapa hari. 

4. Tiger kellback

Lebih dikenal juga dengan ular air Jepang, merupakan spesies ular yang banyak ditemukan di kawasan Asia.

Ular jenis ini memiliki bentuk sangat kecil makanya untuk menemukannya cukup sulit di alam liar. 

Jenis satu ini juga adalah salah satu spesies ular yang memiliki kemampuan kebal terhadap racun. Hal ini karena, kebiasaannya yang sering mengkonsumsi katak beracun. 

5. Sea snake

Lebih dikenal dengan nama ular laut, merupakan salah satu jenis ular yang paling unik di dunia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan