12 Pemain Timnas: MAKIN BIKIN KEDER LAWAN
TIMNAS: Skuad Timnas Indonesia bertabur pemain yang memperkuat klub luar negeri.--Foto: PSSI.Koranrb.Id
BACA JUGA:FIFA Tunjuk Chili Tuan Rumah Piala Dunia U20, Indonesia Berjuang dari Bawah
BACA JUGA: Peringkat FIFA Timnas Indonesia Naik, Malaysia Lewat, Juara Euro Posisi 3
Di era pelatih Shin Tae Yong, Indonesia telah naik 42 peringkat dari paling parah di peringkat 175 dunia. Bahkan telah naik 58 peringkat dari posisi terburuk 191 pada 11 Agustus 2016.
Timnas Indonesia di kawasan Asia menduduki peringkat 23 di atas Malaysia di peringkat 134 FIFA dan Kuwait di 136 FIFA. Sementara Asia Tenggara timnas berada di bawah Thailand di peringkat 101 FIFA dan Vietnam 115 FIFA.
Selain itu beragam pencapaian juga ditorehkan. Paling baru adalah lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Daftar Pemain Timnas Indonesia Bermain di Luar Negeri
1. Jay Idzes, Venezia FC (Promosi Serie A Italia)
2. Jordi Amat, Johor Darul Ta'zim (Liga Malaysia)
3. Justin Hubner, Wolverhampton Wanderers U21 (Premier League Liga Inggris)
4. Calvin Verdonk, NEC Nijmegen (Eredivisie Liga Belanda)
5. Shayne Pattynama, KAS Eupen (Divisi II Liga Belgia)
6. Nathan Tjoe-A-On, Swansea City (Champions League Divisi II Liga Inggris)
7. Pratama Arhan, Suwon FC (K League I Liga Korea Selatan)
8. Sandy Walsh, KV Mechelen (Liga Pro Belgia)
9. Asnawi Mangkualam, Port FC (Liga Thailand)