Mamalia Paling Warna-warni di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Monyet Dukun

Monyet Dukun. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

IUCN mengategorikan spesies monyet dukun dalam kategori threatened (rentan terancam kepunahan).

Monyet ini sering kali diburu untuk dijadikan sumber makanan oleh warga lokal dan diperdagangkan secara ilegal. 

Dengan suara lantangnya, maka akan membuat monyet dukun mudah ditemukan oleh para pemburu.

Selain perburuan, dengan keberadaan monyet dukun juga terancam oleh perluasan wilayah aktivitas manusia. 

BACA JUGA:Melahirkan! Berikut 6 Fakta Unik Kalajengking Gurun

Dikutip dari A-Z Animals, dengan hancurnya habitat alami menjadi salah satu penyebab menurunnya angka populasi monyet dukun. 

Itulah 6 fakta unik monyet dukun, apakah kamu pernah melihat hewan ini secara langsung di daerahmu? (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan