Puluhan Akun Sudah Dibuat di Hari Pertama Pendaftaran Tes CPNS

PNS: Tahun ini Pemkab Bengkulu Utara akan membuka seleksi penerimaan CPNS sebanyak 75 orang CPNS.-foto: dok/koranrb.id-

BKN juga akan membuka masa sanggah bagi calon peserta yang merasa ada calon yang tidak memenuhi syarat namun dinyatakan lulus administrasi atau keberatan saat dirinya dinyatakan tidak memenuhi syarat administrasi. 

“Semua tahapan sudah ditetapkan oleh BKN sehingga masing-masing peserta nantinya tinggal akan melihat ke akun SSCN masing-masing” terang Syarifah. 

Ia mengingatkan para peserta untuk memastikan persyaratan yang nantinya akan diupload benar-benar sudah sesuai. Mulai dari kesesuaian syarat termasuk kesesuaian lokasi upload yang ditentukan di akun sscn nantinya.

Syarifah meminta calon peserta memastikan data yang diupload benar-benar sesuai form yang disiapkan. Termasuk juga memastikan data yang diupload benar-benar terupload tuntas 100 persen. 

“Karena ini sangat rentan jika berkaca dari beberapa tes yang dilakukan selama ini, karena tidak sedikit adanya peserta terjadi kesalahan upload data persyaratan,” beber Syarifah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan