Ras Kuda Terkenal Asal Eropa! Berikut 5 Fakta Unik Kuda Friesian

Kuda Friesian. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Hal tersebut dikarenakan ada sebagian orang tidak menginginkan warna tersebut, namun demikian terdapat buku pendaftaran spesial untuk kuda Friesian berwarna chestnut yang disebut dengan Fire Friesian Book.

4. Kuda Friesian, sering digunakan dalam film-film

BACA JUGA:Mengeluarkan Bau Busuk! Berikut 7 Fakta Unik Genet, si Penyendiri

Oleh karena mempunyai keindahan, kegagahan dan pembawaan sifatnya yang tenang, maka kuda Friesian sering digunakan untuk syuting dalam film. 

Dikutip dari Horseillustrated, dengan ciri khasnya yang berbulu hitam, surai dan bulu ekor yang panjang serta lebat.

BACA JUGA:Tidak Takut dengan Kobra! Berikut 5 Fakta Unik Garangan, Karnivora Kecil

Maka dari itulah kuda Friesian mempunyai daya tarik tersendiri dan  menjadi favorit para sutradara film untuk ditampilkan dalam film-film serial TV.

Kuda Friesian mempunyai kombinasi fisik dan sifat yang menarik.

BACA JUGA:Suka Mandi! Berikut 6 Fakta Unik Blue faced Honeyeater, si Berisik

Selain itu, jenis kuda ini juga elegan dan cenderung tenang serta stabil secara alami sehingga relatif mudah diarahkan dalam proses syuting sebuah film.

Adapun salah satu reputasi terkenal kuda Friesian dalam film, adalah ketika dua ekor kuda tersebut secara gemilang memerankan Toronado, kuda Zorro dalam film ‘The Mask of Zorro’ pada tahun 1998 dan sekuelnya ‘The Legend of Zorro’ pada tahun 2005. 

BACA JUGA:Ternyata Spesies Ikan! Berikut 6 Fakta Unik Belut Sawah

Dimana, kuda Friesian jantan bernama yang Casey memerankan Toronado di film ‘The Mask of Zorro’.

Sedangkan kuda Friesian yang bernama Ariaan memerankan Toronado di sekuel filmnya ‘The Legend of Zorro’.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan