Sepele Tapi Wajib Diketahui! Cara Memasak Nasi Anti Gagal

Sepele Tapi Wajib Diketahui! Cara Memasak Nasi Anti Gagal--RusmanAfrizal/RB

Boleh mengaduk nasi yang sedang dimasak dengan catatan, ketika sudah hampir matang atau api pada rice cooker sudah tidak lagi di mode cook. 

5. Biarkan nasi mengembang

Setelah nasi matang, jangan langsung di buka terlebih dahulu apalagi langsung di makan.

Diamkan terlebih dahulu selama kurang lebih,  10-15 menit sebelum diaduk. Ini membantu nasi mengembang dan menjadi lebih ringan.

Dengan mengikuti tips ini, maka memasak nasi tidak akan gagal. Apabila memang perlu memasak nasi bisa didampingi oleh orang yang sudah berpengalaman.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan