Pupuk Subsidi Tambahan Mulai Dialokasikan MT 2 Tahun 2024

AKTIVITAS: Pelayanan di OPD Dinas Pertanian Kabupaten Mukomuko.--Foto: Dokumen.Koranrb.Id

Dimana hal tersebut mungkin saja bisa terjadi karena ada oknum-oknum tidak bertanggung jawab sengaja melakukan penimbunan.

“Pupuk ini menjadi kunci keberhasilan produksi hasil pertanian, maka dari itu jangan sampai akibat tidak mendapatkan pupuk, produksi gabah di MT II minim,” sebutnya.

Pitriyani menjelaskan, untuk ke 2 jenis pupuk subsidi tersebut memiliki Harga Enceran Tertinggi (HET), Urea Rp 2.250/Kg, NPK Rp2.300/Kg.

HET ini berlaku pembelian oleh petani di pengecer resmi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

“HET ini di kios agen resmi pupuk subsidi. Namun jika petani tidak beli di agen resmi yang sudah mendapatkan izin, kami tidak bisa pastikan harga penjualannya,” sampainya.

Lanjutnya, sesuai dengan jadwal musim tanam padi irigasi kiri Bendung Air Manjunto, saat ini petani di Kecamatan Lubuk Pinang dan Kecamatan XIV Koto sudah memasuki MT 2.

Sedangkan alokasi pupuk subsidi di kios masih lancar petani bisa dengan mudah mendapatkannya.

“Sejauah ini berdasarkan petugas kita di lapangan, petani sudah memasuki MT 2. Pupuk subsidinya pun telah kita siapkan untuk didistribusikan ke kios-kioas berizin agar bisa diakses oleh kelompok tani,” pungkas Pitriyani.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan