A-Bangku Romer, Yakin Menang Target Kuasai 80 Persen Suara di Lebong
KAMPANYE PERDANA: Calon Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah bersama tokoh pemekaran Kabupaten Lebong dan masyarkat Lebong--Foto: Fiki Susadi.Koranrb.id
Kemudian, Rohidin juga berpesan kepada Tim Pemenangan di Kabupaten Lebong, untuk menjauhi perepecahan dan permusuhan dengan lawan poltik.
Dirinya meminta, agar Tim Pemenangan dapat bekerja dengan baik dan terus membangun jaringan untuk memenangkan pasangan A-Bangku Romer di Kabupaten Lebong.
“Kita jangan terprovokasi dengan pihak lawan yang cenderung menyerang dan saya kira Pilkada harus di hadapi dengan hati yang dingin. Karena kita tahu, apapun peran posisi itu, yang penting kita harus bekerja,” tutupnya.