DKPP Akan Salurkan Bantuan Alat Tangkap Kepada Nelayan di Wilayah Pondok Kelapa
Editor: Sumarlin
|
Minggu , 29 Sep 2024 - 21:11
Kepala DKPP Bengkulu Tengab, Helmi Yuliandri, SP, MT.-foto: jeri/koranrb.id-
Dijelaskan Helmi, jika BBI beroperasi lebih maksimal maka bisa menghasilkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) bagi Kabupaten Bengkulu Tengah.
“Tahun ini kita juga mengalokasikan anggaran untuk perbaikan BBI. Beberapa bagian BBI sudah mengalami kerusakan. Bahkan kolam sudah bocor, makanya kita perbaiki agar tahun depan dapat beroperasi lebih optimal lagi,” terangnya.