Kamu Suka Olahraga? Ini 8 Rekomendasi Tempat GYM di Kota Bengkulu

Mempunyai tubuh yang sehat dan fit adalah impian banyak orang. Diperlukan usaha yang tidak mudah untuk mendapatkan bentuk tubuh seperti ini--Sumber foto : instagram @tegar88gym_bengkulu

KORANRB.ID - Mempunyai tubuh yang sehat dan fit adalah impian banyak orang. Diperlukan usaha yang tidak mudah untuk mendapatkan bentuk tubuh seperti ini.

Seperti rajin berolahraga di gym. Terdapat 8 tempat gym di Kota Bengkulu yang bisa sobat RB  dijadikan referensi. 

Namun sobat RB tidak memiliki peralatan olahraga yang lengkap? Coba saja sobat RB datang ke tempat gym di Kota Bengkulu.

Bagi sobat RB yang berdomisili di Kota Bengkulu dan sekitarnya, banyak sekali tempat gym menarik dengan peralatan yang memadai. Terdapat 8 tempat gym di Kota Bengkulu yang bisa sobat RB  dijadikan referensi.

1.Tegar 88 GYM

Tempat gym di Kota Bengkulu yang pertama adalah Tegar 88 GYM, yang berlokasikan di Jl Hibrida XV No 88, Sido Mulyo, Kecamatan Gading Cempaka, Kota Bengkulu.

BACA JUGA:7 Aksesoris Motor Ini Penting, Apalagi Apalagi Sering Perjalanan Jauh

BACA JUGA:5 Film Terbaik yang Dirilis pada Bulan Oktober 2024

Tegar 88 gym buka pada setiap hari. Banyak orang yang ingin berolahraga di Tegar 88 Gym karena harganya yang terjangkau dan perlengkapan yang ada juga lengkap. 

2.Hamz GYM 

Tempat gym di Kota Bengkulu berikutya Hamz gym, yang berlokasikan juga sama di Jl Hibrida, Sido Mulyo, Kecamatan Gading Cempaka, Kota Bengkulu.

Untuk sobat RB yang tidak bisa berolahraga di siang hari, Hamz Gym buka setiap hari dari jam 07.00 WIB hingga 22.00 WIB.

Untuk siapa saja yang ingin berolah raga, Hamz Gym memiliki tempat yang bersih, WiFi gratis, dan peralatan yang lengkap. Karena peralatan dan layanan yang luar biasa di Hamz Gym, banyak orang yang berolahraga di sana.

3.Zayn GYM

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan