MTs Negeri 2 Siap Sambut MTQ ke-37 2026 di Seluma

EKSKUL: Pelajar MTsN 2 saat mengikuti ekskul hafiz quran.-foto: ist/koranrb.id-

Tidak hanya memiliki keunggulan di bidang keagamaan, ternyata MTs Negeri 2 Seluma memiliki prestasi pada ekstrakurikuler (Ekskul) pramuka, bahkan ekskul ini kerap menghasilkan para jawara di setiap kompetisi yang dilalui, baik tingkat Kabupaten Seluma,  Provinsi Bengkulu,  se-Sumbagsel hingga regional Sumatera.

Selama tiga tahun belakangan ada lebih dari 50 piala yang berhasil diboyong Gudep UBK-HTS pangkalan MTs Negeri 2. Piala tersebut didapat dari berbagai kategori. Juara yang didapat mulai dari juara 3 hingga juara umum 1.

Eskul lainnya di MTs Negeri 2 yakni Paskibra, Palang Merah Remaja (PMR), pencak silat, bola voli , tilawah, dan tahfiz.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan