Realisasi Pajak Daerah Mencapai Rp 15,9 Miliar dari Total Target Rp 22,2 Miliar
Editor: Sumarlin
|
Selasa , 15 Oct 2024 - 21:27
PAJAK DAERAH: Reklame salah satu item pajak daerah yang dipungut untuk menghasilkan PAD Kabupaten Bengkulu Tengah.-foto: jeri/koranrb.id-
Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan target Rp 595 juta realisasi saat ini Rp 104 juta atau mencapai 18 persen, Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) target Rp 14,1 miliar realisasi saat ini Rp 10,7 miliar atau sudah mencapai 76, dan Pajak BPHTB target Rp 1,3 miliar realisasi sudah mencapai Rp 1,8 miliar atau sudah melebihi target yakni 130 persen.