Saat Musim Dingin Jadi Pemalu dan Penakut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Fieldfare
Burung Fieldfare. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Burung fieldfare bisa mempertahankan sumber makanannya dengan agresif, bahkan tidak ragu untuk mengusir burung lain yang terlalu dekat.
3. Burung fieldfare adalah pemalu dan mudah ketakutan saat musim dingin
Burung fieldfare adalah hewan sosial dan suka berkumpul, namun ternyata cukup pemalu dan mudah ketakutan pada saat musim dingin.
Tetapi pada saat musim kawin burung fieldfare menjadi berani dan berisik.
Pada saat berkelompok, biasanya burung fieldfare saling berhadapan dan bernyanyi dengan berisik.
BACA JUGA:Ahli Kamuflase! Berikut 5 Fakta Unik Burung Houbara Bustard
Bahkan pada saat mencari makan di tanah burung fieldfare terkadang saling bekerja sama.
Pada saat dihutan, burung fieldfare bertengger di tempat terbuka.
Pada malam hari burung fieldfare akan bertengger bersama, terkadang di pagar tanaman yang ditumbuhi terlalu banyak semak belukar, tetapi biasanya berada di tanah.
4. Burung fieldfare, mengeluarkan suara khusus saat marah
BACA JUGA:Punya Kemampuan Mengingat Luar Biasa! Berikut 5 Fakta Unik Burung Black capped Chickadee
Pada saat terbang, burung fieldfare melakukan panggilan yang terdengar keras seperti “tsak-tsask-tsuk”.
Dengan suara yang sama namun terdengar lembut disuarakan pada saat burung fieldfare berkumpul di pohon.
Sementara pada saat marah maupun kawin, burung fieldfare akan mengeluarkan berbagai suara peringatan.
Burung fieldfare jantan mempunyai lagu yang agak lemah dan sering dinyanyikan saat musim kawin.