Mirip Ulat Bulu! Berikut 5 Fakta Unik Laba-Laba Ulat Pelompat, Endemik Hong Kong
Laba-Laba Ulat Pelompat. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
BENGKULU, KORANRB.ID- Oleh karena badannya yang membulat, taring kuat dan mempunyai delapan kakai, maka laba-laba dikenal oleh banyak orang.
Namun demikian, ternyata ada beberpa spesies laba-laba yang tidak biasa dan mempunyai bentuk tubuh yang jauh berbeda dari spesies laba-laba lainnya.
Adapun salah satunya adalah Uroballus carlei atau laba-laba ulat pelompat.
BACA JUGA:Karnivora! Berikut 5 Fakta Unik Tanaman Venus Flytrap, Bisa Mencerna Selain Serangga
Sama halnya dengan jenis laba-laba lainnya, laba-laba ulat pelompat juga mempunyai delapan kaki yang kuat dan mata yang lebih dari dua buah.
Namun demikian terdapat perbedaan dari bentuk abdomen dan ciri fisik yang lainnya.
Dimana, laba-laba ulat pelompat mempunyai abdomen yang memanjang, tubuh ditumbuhi rambut halus dan tubuhnya didominasi warna cokelat.
BACA JUGA:Sering Dianggap Serangga! Berikut 5 Fakta Unik Kutu Putih
Dengan perawakan tersebut, maka tentunya sangat mirip dengan ulat bulu.
Penasaran?
Yuk, langsung saja kita simak 5 fakta unik laba-laba ulat pelompat, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:
1. Laba-laba ulat pelompat adalah endemik Hong Kong
BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 4 Fakta Unik Golden Swallow, Pemakan Serangga
Dikutip dari laman World Spider Catalog, laba-laba ulat pelompat hanya bisa ditemukan di Hong Kong.