Gubernur Rohidin : Spirit PUPR Membangun Indonesia

SOLID: Gubernur Bengkulu, Prof. Dr. H. Rohidin Mersyah, MMA usai Upacara Peringatan Hari Bhakti Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Bengkulu (PUPR) ke -78 di Benteng Marlborough Bengkulu, Minggu (3/12).--ist/rb

Karena menurutnya, di tahun 2024 nanti agenda sangat padat, baik itu agenda Pemilu, Pilkada serentak  maupun hari besar keagamaan yang hampir berdekatan.

"Maka sesungguhnya pembangunan infrastruktur harus ditarik lebih awal sehingga manfaatnya bisa langsung dirasakan masyarakat. Prinsipnya, spirit kerja keras PUPR semakin tampil di masyarakat," demikian kata Gubernur Rohidin.(prw/pkt/kominfo/van)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan