Ikan yang Ditakuti Nelayan! Berikut 5 Fakta Unik Needlefish, Ada di Indonesia
Ikan Needlefish. Foto: Ilustrasi/ fran/ ai creator/ koranrb.id--
Selain itu, needlefish juga sering melompat pada malam hari, terutama ketika tertarik oleh cahaya buatan.
5. Bisa tidak sengaja menusuk manusia
BACA JUGA:Pakai Rompi! Berikut 5 Fakta Unik Tamandua, Mamalia Lucu
Dikutip dari laman Stab Magazine, needlefish mempunyai bentuk tubuh yang ramping dan paruhnya yang runcing.
Hal inilah yang membuat ikan needlefish secara tidak sengaja melukai manusia yang berada di dekatnya.
Adapun kasus-kasus cedera serius hingga kematian akibat tusukan needlefish, seperti yang terjadi pada peselancar asal Italia di Kepulauan Mentawai.
Hal ini menunjukkan bahwa meskipun risiko tersebut ada, namun insiden semacam ini jarang terjadi dan biasanya bersifat tidak disengaja.
Bagi nelayan dan orang-orang yang sering beraktivitas di laut, terutama saat menggunakan cahaya buatan di malam hari, maka sangat penting untuk tetap waspada.
BACA JUGA:Besarnya Ganas! Berikut 5 Fakta Mamalia Herbivora yang Kecilnya Menggemaskan
Walaupun ikan needlefish sering kali menghindari kontak dengan manusia dan tidak agresif, tetap ada kemungkinan untuk terluka jika berada di jalur lompatan ikan ini.
Maka dari itu, kesadaran dan kehati-hatian pada saat beraktivitas di laut sangat dianjurkan untuk mengurangi risiko kecelakaan.
Itulah 7 fakta unik needlefish, apakah kamu pernah melihat ikan ini secara langsung? (**)