8 Referensi Mobil Nyaman dengan Pajak Rendah, Dijamin Gak Bikin Kantong Jebol

Banyak hal yang harus diketahui saat akan membeli mobil, termasuk pajaknya. (FOTO: FIrmansyah/KORANRB.ID)--

BACA JUGA:Penting! Beli Mobil Bekas Perhatikan Kondisi AC, Jangan Mudah Percaya

Tarif pajak yang paling murah mobil Yaris yaitu sebesar Rp1.220.000 untuk mobil Yaris keluaran Tahun 2001.

Lalu Mobil Yaris dengan tipe 1,5 S CVT, keluaran tahun 2023 pajaknya  Rp4.540.000.

Maka dari itu tidak jarang mobil tergolong mewah dengan pajak murah ini menjadi pilihan ekonomi menengah keatas.

7. Avanza

Mobil dengan sebutan sejuta umat karena mudah ditemukan dijalanan. Menjadi pilihan masyarakat Indonesia karena berbagai keunggulan yang dimiliki.

BACA JUGA:Piringan Cakram Mobil Berkarat, Jangan Dibiarkan Menumpuk

Mulai dari hemat BBM, muatan yang banyak, tenaga oke, disertai fitur dapat bersaing di kelasnya.

Produk Toyota ini juga memiliki pajak kendaraan yang cukup terjangkau. Untuk avanza Tipe E Rp2.200.000 sedangkan tipe tertinggi Veloz dan Luxury Rp4.300.000. 

8. Karimun Wagon R.

Selanjutnya Suzuki juga memiliki mobil Karimun yang diproduksi pertama kalinya yaitu pada tahun 1999.

Walaupun sudah tidak lagi diproduksi, mobil Suzuki Karimun Masih banyak dicari, seperti Suzuki Karimun Estilo dan juga Suzuki Karimun R.

BACA JUGA:Ini Rekomendasi Mobil Harga di Bawah Rp 60 Juta di Bengkulu

Berbicara pajak mobil Suzuki Karimun tipe terendah yaitu sebesar Rp7.74000, dan yang tipe tertingginya yaitu sebesar Rp2.373.000. 

Nah itu tadi beberapa pilihan mobil dengan pajak yang cukup miring. Sehingga jika dibeli, kemungkinan akan membuat pemilik kendaraan dapat patuh menjadi wajib pajak. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan