Memahami Istilah “Korea” Bambang Pacul, Ternyata Keinginan Kita Semua

anggota DPR RI yang juga Ketua DPD PDIP Jawa Tengah, Ir. Bambang Wuryanto atau yang akrab disapa Bambang Pacul.-Pintrest-

KORANRB.ID - Belakangan ramai di kalangan masyarakat istilah “Korea”

Istilah Korea ini dipopulerkan oleh anggota DPR RI yang juga Ketua DPD PDIP Jawa Tengah, Ir. Bambang Wuryanto atau yang akrab disapa Bambang Pacul.

Istilah Korea ini muncul pertama kali saat Komisi III DPR RI menggelar rapat bersama Mekopolhukam ketika membahas terkait Rancangan Undang-Undang tentang Perampasan Aset pada akhir 2023 lalu.

Lalu apa sebenarnya arti dari istilah “Korea” tersebut?

BACA JUGA:Ini 25 Caleg Diprediksi Lolos Duduk di DPRD Bengkulu Tengah, Nasdem Gagal Pertahankan Kursi Ketua

Dikutip dari berbagai sumber, Berdasarkan cerita dari masa lampau, ada keterkaitan antara istilah “Korea” dengan pasukan Jepang.

Dimana istilah ini menunjukkan bahwa pasukan Jepang yang berasal dari negara Korea memiliki tingkat militansi yang tinggi meskipun tidak sekuat tentara Jepang itu sendiri.

Di Jawa, istilah "Korea" telah berkembang dan mengacu pada individu-individu dari kalangan bawah.

Yang memiliki tekad kuat untuk meningkatkan status sosial mereka.

BACA JUGA:Catat! 3 Langkah Ini Harus Dilakukan Saat Henti Jantung

Mereka memiliki semangat perjuangan untuk membebaskan diri dari kemiskinan.

Selalu berupaya untuk mencapai lapisan sosial yang lebih tinggi dengan lompatan yang signifikan.

Orientasi kehidupan mereka terus bergerak menuju peningkatan status sosial.

Pada 8 Februari 2024 lalu, dalam sebuah acara yang berjudul 'Kongkow Bambang Pacul'.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan