MUI dan Muhammadiyah Setuju Boikot Kurma Israel, Ini Ciri Kurma Produksi Israel

MUI dan Muhammadiyah Setuju Boikot Kurma Israel, Ini Ciri Kurma Produksi Israel. (Foto: Tangkapan layar BDS.com)--

29. King Solomon

30. Medjol Plus

BACA JUGA:Bom Israel Terbukti Paling Mematikan, AS Siap Setujui Resolusi DK PBB Hasil Revisi

Beberapa di antaranya hingga saat ini masih tersedia di sejumlah platform e-commerce Indonesia. 

Cara mengenali kurma Israel 

1. Periksa kemasan dan cek negara asal pembuatan kurma. Beberapa kurma memang diproduksi di Israel.

2. Periksa juga barcode-nya. Setiap produk memiliki barcode yang dimulai dengan 729, nomor tersebut adalah nomor seri untuk Israel.

3. Perhatikan beberapa produk kurma dengan merek ekspor Israel seperti King Solomon, King Medjool, Medjool Plus, Jordan River, dan Bahri.

4. Israel dikenal dengan kurma Medjool-nya. Namun demikian, tak semua jenis kurma ini diproduksi di Israel. Cek lagi identitas kurma Medjool yang Anda beli lewat informasi dalam kemasan.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Es Buah Pelepas Dahaga, Ada Es Teler Paling Legendaris

3. Perhatikan beberapa produk kurma dengan merek ekspor Israel seperti King Solomon, King Medjool, Medjool Plus, Jordan River, dan Bahri.

4. Israel dikenal dengan kurma Medjool-nya. Namun demikian, tak semua jenis kurma ini diproduksi di Israel. Cek lagi identitas kurma Medjool yang Anda beli lewat informasi dalam kemasan.

5. Perhatikan juga kurma tanpa keterangan perusahaan produsen dan asal negara produksi yang jelas.

Hindari kurma yang dikemas seperti ini agar terhindar dari trik produsen Israel untuk mengelabui pembeli.

6. Biasanya, harga kuma Israel dijual lebih murah karena disubsidi oleh pemerintahnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan