Mangrove Ternyata Tanaman Obat, Ini 5 Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Manfaat mangrove bagi kesehatan tubuh. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ koranrb.id--

Ekosistem mangrove juga dikenal sebagai habitat yang sangat produktif untuk mengisolasi bakteri actinomycetes. 

Bakteri ini merupakan bakteri baik yang memiliki potensi untuk memproduksi antibiotik. Selain itu, hutan mangrove juga memiliki berbagai kandungan lainnya yang bisa dimanfaatkan oleh manusia.

BACA JUGA:Ajib! Ini 3 Manfaat Ikan Mas untuk Kesehatan dan 3 Cara Tepat Mengolahnya

BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Ini 9 Tips Memilih Ayam Bankok, Dijamin Jago Bertarung

Dikutip dari berbagai sumber, berikut 5 Manfaat mangrove Bagi Kesehatan Tubuh, adalah:

1. Malaria

Mangrove dapat mengobati malaria. 

Hal ini dikarenakan mangrove memiliki kandungan yang dapat menghambat perkembangan parasit malaria. 

BACA JUGA:Ajib! Ini 3 Manfaat Ikan Mas untuk Kesehatan dan 3 Cara Tepat Mengolahnya

BACA JUGA:8 Tips Hindari Atasi Lelah Saat Mudik Lebaran

Selain itu, mangrove juga dikenal memiliki kandungan yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. 

Oleh karena itu, mangrove dapat digunakan sebagai alternatif pengobatan malaria.

2. Diare

Diare adalah kondisi yang ditandai dengan buang air besar yang encer dan frekuensi yang meningkat. 

BACA JUGA:Mulai Langka, Ini 6 Manfaat Buah Menteng bagi Kesehatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan