Serangga Kecil yang Ganas! Berikut 5 Fakta Unik Undur-Undur, saat Dewasa Mirip Capung Jarum

Undur-Undur. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Tahukah kamu dengan undur-undur? Undur-undur merupakan sejenis serangga kecil.

Dinamai dengan undur-undur, karena serangga ini mempunyai kebiasaan berjalan mundur.

Jenis serangga tersebut bisa ditemui di mana pun di dunia, terutama di tempat yang kering dan berpasir. 

Mengapa cara berjalan serangga ini sangat unik serta apa lagi keunikan yang hewan ini miliki? 

BACA JUGA:Hama Pohon Tembakau! Berikut 5 Fakta Unik Ngengat Tembakau

BACA JUGA:Punya Suara yang Lembut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Merpati Duka

Yuk, langsung saja kita simak 5 fakta unik undur-undur, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:

1. Undur-undur, terdiri dari banyak spesies

Undur-undur adalah sebutan sebutan untuk semua serangga dari famili Myrmeleontidae, ordo Neuroptera. 

Adapun jumlah spesiesnya sangat banyak, dimana diperkirakan mencapai 2.000 spesies di seluruh dunia.

BACA JUGA:Larvanya seperti Krustasea! Berikut 5 Fakta Unik Ngengat Lobster

BACA JUGA:Rentan Punah! Berikut 6 Fakta Unik Burung Stitchbird, Endemik Selandia Baru

Namun demikian kesemuanya mempunyai ciri unik yang sama yaitu hanya bisa berjalan mundur.                       

2. Dalam bahasa Inggris disebut dengan antlion

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan