Capai Usia hingga 25 Tahun! Berikut 10 Ras Kucing dengan Umur Terpanjang di Dunia

Sabtu 18 May 2024 - 12:01 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BENGKULU, KORANRB.ID- Kucing merupakan salah satu hewan peliharaan favorit, oleh karena itulah sebagian orang menginginkan kucing mempunyai umur yang panjang.

Kucing rata – rata bisa hidup antara 2 – 15 tahun, bahkan ada beberapa ras kucing yang dapat hidup hingga 25 tahun.

BACA JUGA:Ahli Memanjat dan Melompat, Berikut Ini 7 Fakta Kucing Batu

Dengan memiliki jenis kucing yang berumur panjang, maka akan membuat kamu mempunyai teman yang setia selama bertahun – tahun.

Faktor penentu dari panjangnya umur pada kucing salah satunya adalah sifat dan cara dalam memeliharanya.

Walau tidak ada jaminan bahwa kucing dapat hidup sampai belasan tahun, namun memilih ras kucing yang berumur panjang akan dapat meningkatkan peluang mempunyai kucing yang berumur panjang.

BACA JUGA:Menilik Fauna Menawan dari Sumatera yang Misterius, Berikut 5 Fakta Unik Kucing Emas Asia yang Terancam Punah

Dengan memberi kucing nutrisi berkualitas, olahraga yang cukup dan pemeriksaan kesehatan secara teratur akan memaksimalkan umur kucing. 

Pengalaman yang menyedihkan adalah pada saat kita kehilangan hewan peliharaan yang sangat sayangi.

BACA JUGA:Hidup Menyendiri, Berikut 7 Fakta Menarik Kucing Kuwuk

Kehilangan hewan peliharaan yang membuat seseorang terikat secara emosional seringkali mengakibatkan kesedihan yang dapat disamakan dengan kematian orang yang dicintai atau bahkan lebih besar lagi, tergantung dari individunya. 

Apalagi kalau kita sudah merawatnya sejak bayi, ketika tubuhnya masih sangat kecil, lemah dan tidak bisa melakukan apa-apa. 

Bahkan saking sedihnya, ada sebagian orang bahkan trauma dan memutuskan untuk tidak memelihara kucing lagi. 

BACA JUGA:Endemik Kalimantan yang Hampir Punah, Berikut 5 Fakta Kucing Merah

Dimana usia dan kematian memang tidak bisa diprediksi, tidak terkecuali untuk seekor hewan sekalipun.

Kategori :