Bakteri yang terlalu banyak di kamar anda bisa menimbulkan berbagai macam penyakit.
Termasuk penyakit kulit yang tentunya sangat memperburuk citra diri anda.
BACA JUGA:Bepergian Pada Malam Hari Berisiko Tinggi, Ini Tips Yang Bisa Anda Lakukan
5. Kerusakan Pakaian
Pakaian sejatinya tidak boleh digantung dengan menggunakan paku layaknya yang anda lakukan di kamar kos.
Maka saat anda terus menggantung pakaian kotor anda dengan paku bisa membuat pakaian anda rusak.
6. Bersarang Nyamuk
Pakaian yang bergantung di kamar juga bisa menjadi sarang bagi nyamuk.
BACA JUGA:Samsat di Kabupaten Ini Targetkan Penarikan Pajak 35.239 Unit Kendaraan
Nyamuk akan bersarang di pakaian anda tersebut apakah pagaian tersebut berwarna gelap.
Anda yang kamarnya banyak terdapat gantungan baju biasanya lebih sering terserang penyakit yang disebabkan oleh nyamuk, diantaranya Malaria.
Itulah hal negatif yang bisa disebabkan dengan gaya hidup tidak sehat yang anda lakukan.
Ada baiknya anda membiasakan pola hidup disiplin sehingga menghindari pakaian kotor yang menumpuk hingga membawa masalah kesehatan.