Ini 7 Mata Pelajaran Sekolah Dasar Berbasis Kurikulum 2013.

Rabu 12 Jun 2024 - 10:00 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

Pendidikan IPA. Mata pelajaran yang merupakan salah satu mata pelajaran pokok dalam Kuri kulum pendidikan di Indonesia, termasuk pada jenjang sekolah dasar khususnya kelas 4-6.

Pendidikan IPS. Mata pelajaran ini merupakan mata pelajaran yang diberikan sejak SD dan MI.

Di jenjang ini IPS membuat materi pengetahuan sosial dan kewarganegaraan melalui pengajaran pengetahuan sosial Siswa diarahkan, dibimbing dan dibantu untuk menjadi warga negara Indonesia dan warga dunia yang efektif.

Tujuan mempelajari pendidikan IPS adalah menelaah interaksi antara individu dan masyarakat dengan lingkungan.

Kategori :