Bisa Menyerang Singa! Berikut 7 Fakta Unik Kerbau Afrika

Jumat 28 Jun 2024 - 06:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Burung Maleo, Hewan Endemik Indonesia

6. Kerbau afrika memiliki hubungan simbiotis dengan burung

Uniknya, kerbau afrika mempunyai hubungan simbiosis mutualisme (saling menguntungkan) dengan burung.

Hal ini dikarenakan burung akan memakan parasit yang ada pada tubuh kerbau, dimana parasit tersebut sangat mengganggu karena bisa menghisap darah dan melemahkan kerbau. 

BACA JUGA:Hidup di Pegunungan Himalaya! Berikut 7 Fakta Unik Ayam Hutan Salju, Mudah Didekati Manusia

Sedangkan burung akan memperoleh makanan dari kutu yang ada pada kerbau afrika. 

Kerbau afrika juga sering melumuri tubuhnya dengan lumpur.

7. Sistem perkawinan kerbau afrika

Kerbau afrika mempunyai sistem perkawinan yang poligami, baik kerbau jantan dan betina bisa memiliki beberapa pasangan.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Burung Kuau Kerdil Kalimantan 

Dimana musim kawin kerbau afrika hanya terjadi saat musim hujan. 

Kerbau jantan dominan dalam kawanan biasanya menjaga betina yang sudah siap untuk kawin dengan menjauhkan jantan lainnya. 

Tetapi hal tersebut, agak sulit dilakukan sebab betina banyak menarik perhatian kerbau jantan lainnya.

Adapun masa kehamilan kerbau betina berlangsung selama 11,5 bulan dan melahirkan satu bayi kerbau. 

BACA JUGA:Pial Unik! Berikut 7 Fakta Burung Lonceng Berjanggut

Anakan kerbau yang baru lahir tetap disembunyikan di dalam tumbuhan lebat selama beberapa minggu pertama untuk menjauhkannya dari pemangsa.

Kategori :