Kemampuan Adaptasi Tinggi! Berikut 5 Hewan yang Hidup di Jurang Laut

Minggu 07 Jul 2024 - 19:21 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Diatas mata gurita dumbo ini terdapat sirip yang memanjang.

Adapun sirup tersebut terlihat seperti telinga karakter animasi gajah bernama Dumbo.

Oleh karena itulah, jenis gurita ini dinamakan dumbo.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 7 Fakta Unik Kakatua Jambul Kuning

Dimana penyebutan gurita dumbo, sebenarnya tidak hanya merujuk ke satu spesies saja. 

Adapun penamaan tersebut diberikan untuk semua spesies gurita dari genus Grimpoteuthis. 

Gurita dumbo mempunyai ukuran yang cukup kecil.

Ukuran tubuh gurita dumbo sekitar 20 cm.

BACA JUGA:12 Fakta Menarik Tentang Tokek, Hewan Berdarah Dingin Berkomunikasi Dengan Berbagai Suara

Mempunyai bentuk badan cenderung membulat, tentakelnya pendek dan menpunyai warna tubuh yang cenderung pucat.

Dikutip dari National Geographic, gurita ini merupakan spesies gurita yang mampu menyelam paling dalam. 

Gurita dumbo mampu menyelam hingga kedalaman 3,900 meter. 

Dengan kemampuan menyelamnya tersebut ia mampu menangkap berbagai jenis hewan seperti keong dan cacing untuk dimakan. 

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Saiga Antelope, Kerabat Kijang

Selain itu, gurita ini biasanya juga lebih sering berburu dan beraktivitas di dasar laut atau daerah karang. 

Gurita bumbo bukanlah hewan yang terlalu suka berenang dengan cara mengitari lautan lepas.

Kategori :