Panjang Hingga 3 Meter! Berikut 5 Fakta Unik Ular Tikus Perut Putih

Senin 08 Jul 2024 - 18:42 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:“Petinju” Bawah Laut! Berikut 5 Fakta Unik Udang Mantis, Punya Pukulan Mematikan

Walaupun terkadang ular ini juga dapat memakan hewan lain seperti kodok, kadak, bahkan ikan. 

Umumnya, mangsa dari ular tikus perut putih tersebut merupakan hewan-hewan kecil yang dapat ditemukan di hutan, daerah lembab, sungai dan pepohonan.

BACA JUGA:Tidak Selamanya Berwarna Merah! Berikut 7 Fakta Unik Bajing Merah

Oleh karena tidak mempunyai bisa, ular tikus perut putih pada saat berburu hanya mengandalkan giginya yang tajam dan gerakannya yang cepat. 

Mangsa akan dikunci dalam mulutnya dengan giginya yang tajam.

Selain itu, mangsanya akan sulit kabur karena gerakan ular ini sangat gesit.

BACA JUGA:Beracun! Berikut 6 Fakta Unik Katak Tomat

Ular tikus perut putih, berbeda dengan ular yang tidak berbisa jenis lainnya seperti sanca atau anaconda, dimana ular ini tidak memiliki lilitan yang kuat. 

Bahkan ular tikus perut putih hampir tidak bisa melilit karena tubuhnya yang kurus dan tidak terlalu berotot.

5. Ular tikus perut putih, mudah dikenali dari perutnya yang putih dan warnanya yang kompleks

BACA JUGA:Makan Daun Berjam-jam! Berikut 6 Fakta Unik Howler Merah Kolombia

Oleh karena hidup di habitat yang berhutan lebat, maka ular tikus perut putih mempunyai warna dan corak yang kompleks. 

Adapun warna dan corak tersebut ia gunakan untuk berkamuflase di lebatnya pepohonan atau di sela-sela bebatuan dan tanah. 

Selain itu, ular tikus perut putih mempunyai tujuh warna di tubuhnya yaitu hijau, putih, cokelat, merah, hitam, kuning dan abu-abu. 

BACA JUGA:Tercepat di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Capung

Kategori :