Di negara ini bukan hanya menyiapkan pendidikanj gratis untuk jenjang sarjana.
Namun di negara ini juga memiliki sistem subsidi bagi konsumsi masyarakaty dan juga penggunaan tranportasi umum.
Bahkan potongan untuk biaya kursus dan asrama bagi mahasiswa.
Untuk mendapatkan pendidikan gratis di negara ini, anda hanya perlu membayar biaya pendaftaran yang sangat murah.
Syaratnya calon mahasiswa internasional harus bisa berbahaya Inggris aktif.
8. Swedia
Negara ini menjadi salah satu negara yang sangat maju di bidang pendidikan.
Namun ditengah pendidikan yang sangta maju tersebut, negara ini ternyata menggratiskan pendidikan pada jenjang sarjana hingga doktoral.
Bahkan program gratis ini di berikan pada seluruh mahasiswa tanpa memandang asal negaranya untuk mahasiswa Internasional.
Syaratnya hanya anda harus sudah bisa lancar berbahasa Inggris.
Bahkan ada beberapa program yang juga memberikan gaji pada mahasiswanya selain bisa belajar gratis.
9. Islandia
Islandia juga memiliki program pendidikan gratis.
Semua perguruan tinggi di negara ini membebaskan biaya pendidikan bagi mahasiswa internasional.
Mereka hanya memberlakukan biaya pendaftaran yang dibayar per tahun dan nilainya juga hanya sekitar Rp 6 Juta pertahunnya.
Selain itu, biaya hidup di negara ini juga sangat murah jika dibandingkan negara-negara lain sehingga bisa menjadi pilihan anda.