Berasal dari Genus Melanoplus! Berikut 5 Fakta Unik Belalang Kaki Merah

Senin 02 Sep 2024 - 20:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Belalang kaki merah mempunyai ukuran tubuh yang cukup besar, nafsu makannya yang tinggi dan koloninya yang masif menjadi beberapa hal yang membuat genus ini ditakuti.

Selain itu, belalang kaki merah ada beberapa spesies lain yang berasal dari genus tersebut, ada beberapa diantaranya adalah Melanophus spretus, Melanophus bivittatus dan Melanophus sanguinipes. 

BACA JUGA:Mamalia Pemalu! Berikut 5 Fakta Unik Kuskus Waigeo, Endemik Papua Barat

Dimana, tiap spesies mempunyai ciri fisik, penyebaran, kebiasaan, warna dan corak yang unik.

Namun demikian, belalang ini juga mempunyai persamaan morfologi dan genetik yang menjadi ciri umum dari genusnya. 

Dimana, persamaan morfologi dan genetik tersebutlah yang dijadikan sebagai dasar klasifikasi makhluk hidup.

2. Persebaran belalang kaki merah mencakup wilayah Amerika

BACA JUGA:Penarik Kereta Santa! Berikut 7 Fakta Unik Karibu, Rusa Besar Mempesona

Dikutip dari ScienceDirect, belalang kaki merah dengan mudah dapat ditemukan di Amerika Serikat (AS) dan Kanada bagian selatan. 

Tetapi, selain dua negara tersebut populasinya juga melebar sampai Amerika Tengah tepatnya di Meksiko. 

Adapun habitat belalang kaki merah juga sangat beragam, selama ada tumbuhan serangga ini bisa mendiami suatu tempat. 

BACA JUGA:Bisa Menembakkan Air! Berikut 5 Kemampuan Unik Ikan Pemanah Bergaris

Tetapi, pada umumnya serangga kaki merah sangat menyukai daerah yang cerah, terbuka dan mempunyai vegetasi lebat. 

3. Belalang kaki merah yang hidup di dataran tinggi mempunyai tubuh yang lebih kecil

Belalang kaki merah dapat ditemukan di berbagai tipe daerah mulai dari dataran rendah seperti pesisir pantai sampai dataran tinggi dan pegunungan yang dingin.

BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Jenis Mamalia yang Hanya Bisa Melihat Warna Hitam dan Putih

Kategori :