BACA JUGA:Serangga Bertanduk! Berikut 7 Fakta Unik Kumbang Badak
Sementara gadwall yang berada di Amerika akan bermigrasi di sepanjang perbatasan Amerika dan Kanada.
Selain itu, ada zona perkembangbiakan kecil di bagian barat Amerika Serikat (AS) dan sebagian besar wilayahnya berada di sepanjang barat laut Kanada dan pantai paling selatan Alaska.
Gadwall akan kembali bermigrasi ke selatan, setelah membesarkan anaknya.
BACA JUGA:Berdampak bagi Kulit Manusia! Berikut 6 Fakta Unik Lepuh, Kumbang Beracun
4. Sebenarnya Gadwall cukup pendiam
Jenis bebek ini tidaklah terlalu ramah seperti jenis bebek lainnya, selain itu gadwall hanya membentuk kawanan kecil.
Bebek ini juga cenderung pendiam, kecuali pada saat musim kawin ketika harus melakukan pertunjukan pendekatan.
Gadwall betina mengeluarkan vokalisasi yang mirip dengan mallard betina tetapi nadanya lebih tinggi.
BACA JUGA:Warna Mata Merah! Berikut 5 Fakta Unik Perling Kumbang
Dimana, suara tersebut terdengar seperti "gag-ag-ag-ag".
Sedangkan gadwall jantan biasanya mendengus yang terdengar seperti "mep" atau siulan.
Sementara untuk memperingatkan satu sama lainnya, maka gadwall akan mengangkat dagunya atau pun membuka paruhnya satu sama lain.
BACA JUGA:Tidak Bisa Bedakan Telur Burung Parasit! Berikut 6 Fakta Unik Burung Scarlet Tanager
5. Sistem perkawinan gadwall adalah serial monogami